Popular Post

Posted by : Unknown Thursday, October 2, 2014


Hai Sobat, Kali ini saya akan Memberi tahu Cara menginstall XAMPP / LAMPP di Linux lewat terminal, XAMPP biasa digunakan untuk mengoprasikan Aplikasi yang menggunakan Apache, My Sql, Tomcat dan sebagainya. Oke Silahkan ketikan perintah berikut di Terminal anda :


sudo add-apt-repository ppa:upubuntu-com/xampp

sudo apt-get update

sudo apt-get install xampp


-Setelah selesai, Anda dapat menjalankan XAMPP dengan perintah ini:

sudo /opt/lampp/lampp start

Atau anda bisa cari di Dash dan ketik XAMPP

Sekian dari saya semoga bermanfaat. :)

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Your Tutorial's Is Here!!! - Date A Live - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -